24/09/08

SEKAPUR SIRIH

Ketika buku ini di tangan,

Buka, Baca dan Cernakan dalam pikiran

Ketika buku ini kami susun,

Semua Merupakan Hasil teori dan Praktek Lapangan


Yang telah dilaksanakan Berulang-ulang

Uji Coba Terus dilakukan

Maksudnya agar mudah dipahami dan dicerna oleh semua

Ketika Buku ini di tangan


Mungkin masih banyak kekurangan

Sebagai Manusia, Kami tidak lepas dari Kesalahan.

Ketika buku ini di tangan

Kami mengharap agar kalian


Mudah memahami Isi dan Mencerna dalam Pikiran

Akhir Kata, Selamat berjumpa

Dengan KOPLER INDONESIA

Di Sasana “Kepedulian Kami Beda”

www.flickr.com
More photos and video on Flickr